Safelink.js alternative script buat bikin safelink

Safelink adalah salah satu cara buat memonetisasi artikel dengan mengarahkan trafik/visitor ke blog kita. Banyak perusahaan media yang sudah menggunakan Safelink untuk memonetisasi konten mereka. Bahkan sistus web berbagi file daring juga menggunakan teknik safelink.
Safelink sebenarnya berasal dari dua kata, safe yang artinya aman dan link yang artinya URL. Kalau kita sebut safelink arti nya URL tersebut aman, tapi sayanya karena banyak yang pasang iklan abal-abal jadi nggak aman.
Iklan abal-abal, pengalihan otomatis, popups banyak mengandung virus. Makanya ketika kamu download file, suka aneh file yang di download bukan file aslinya. Melainkan file virus, iklan popup mengarahkan kamu pada tautan yang salah ketika kamu mengklik tombol download.
Kembali lagi ke Safelink, nggak semua situs safelink berbahaya. Ada safelink yang aman, kalau mau lebih aman lagi lebih enak buat safelink sendiri. Buat safelink sendiri di blog utama menggunakan safelink.js, biar nggak perlu lagi pake safelink pihak ketiga seperti DropLink, AdPaylink, Safelinku, RealSht, dan lain-lain.
Safelink.js adalah salah satu skrip yang dikembangkan Oleh Gita, skrip ini bisa digunakan untuk memanipulasi URL menggunakan JavaScript. Jadi sangat cocok sekali digunakan pada website builder yang tidak mendukung penggunaan bahasa PHP.
Cara pasang safelink.js di Blog utama
Untuk cara pasangnya mudah sekali, siapapun tanpa pengetahuan koding juga bisa memasang di blog pribadi. Kamu hanya perlu menyalin kode dan melakukanya sesuai instruksi, apabila kamu punya sedikit pengetahuan tentang coding kamu juga bisa mengcustomisasi skrip sesuai keinginan. Cara pasangnya simak tips dibawah ini.
- Ekstrak file safelink.js zip dan pindahkan ke folder kerja kamu.
- Buka Dashboard blogger seperti biasa, navigasikan ke menu Halaman
- Copy kode dalam file buat-link.txt, kemudian buat halaman baru. Beri judul Lini Generator / Bebas, paste kode dan klik publikasikan.
- Salin kode dalam file landingpage.js, buat lagi halaman baru di Blogger. Beri nama safelink (jangan beda ya), kemudian paste kode lalu publish.
- Terakhir, pasang loading di Halaman artikel. Caranya, copy kode di bawah ini. Masuk ke blogger, klik tema, pilih edit HTML. Gunakan CTRL + F (Cari teks